Bincang Mahasiswa Berprestasi: Hasna Hapsari (Mahasiswa Prodi Ilmu Hukum UT Surakarta) “Kiat Sukses dalam Akademis dan Olahraga”

Seputar Universitas Terbuka
Topik : Bincang Mahasiswa Berprestasi: “Kiat Sukses dalam Akademis dan Olahraga”
Narasumber : Hasna Hapsari (Mahasiswa Prodi Ilmu Hukum UT Surakarta)
Penyiar : Marisha Riana

Jumat, 8 Desember 2023
09.00 – 10.00 WIB
Studio UT Radio
P2BAM
Universitas Terbuka
Pondok Cabe, Tangerang Selatan

 

 

Bincang Mahasiswa Berprestasi Bersama Karolina Duma Priskilla Mahasiswa Berkebutuhan Khusus Prodi Ilmu Komunikasi FHISIP UT

Seputar Universitas Terbuka, kali ini menghadirkan sosok inspiratif dalam tema “# Bincang Mahasiswa Berprestasi – My Experience as Student in Distance Education” bersama Karolina Duma Priskilla (Mahasiswa Berkebutuhan Khusus Prodi Ilmu Komunikasi UT-Jakarta) 

Senin, 4 Desember 2023 pukul 11.00 – 12.00 WIB di UT Radio www.utradio.ut.ac.id

Saksikan juga rekamannya melalui Channel YouTube UT TV https://sl.ut.ac.id/UT-TV

Kuliah di UT tanpa batasan, tanpa membedakan, semua bisa berprestasi bersama UT. Yuk mendaftar ke UT di https://admisi-sia.ut.ac.id

Salam Semangat!!

 

 

Ucapan Terimakasih Wisudawan oleh Briptu Ragil Rahmi Lestari, Polwan Hebat dari Polda Sulawesi Tenggara

Wisuda UT Pusat Periode I Tahun Akademik 2023/2024 Wilayah 1 telah sukses dilaksanakan pada Selasa, 14 November 2023 di Universitas Terbuka Convention Center (UTCC).
Ucapan Terimakasih Wisudawan disampaikan oleh perwakilan dari UT Kendari @utkendari, Ragil Rahmi Lestari Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik.

Ragil Rahmi Lestari adalah seorang Polwan Berprestasi dari Polda Sulawesi Tenggara. Briptu Ragil Rahmi Lestari terpilih menjadi salah satu master of ceremonies (MC) pada Upacara HUT ke-77 RI di Istana Merdeka , Rabu 17 Agustus 2022.
Diakhir ucapan terimakasihnya, Ragil Rahmi Lestari @ragilrahmi menutup dengan sebuah pantun “Semangka kuning dipanen disawah Bunga pete berhamburan dihalaman Kenapa pusing mikirin kuliah Pergilah ke UT jika ingin nasibmu dihantarkan”.

 

Women Empowerment : Pentingnya Pendidikan bagi Perempuan oleh Agustina Hermanto (Tina Toon) – Aktris, Penyanyi, Mahasiswi UT S1 Program Studi Ilmu Hukum

 
Rabu, 13 September 2023 pukul 15.00-16.00 WIB, UT Radio http://utradio.ut.ac.id menyiarkan #CoffeeBreak “Women Empowerment: Pentingnya Pendidikan bagi Perempuan”.
Narasumber : Agustina Hermanto (Tina Toon) – Aktris, Penyanyi, Mahasiswi UT S1 Program Studi Ilmu Hukum
Penyiar : Eva Fatimah
Saksikan jg di UT TV https://sl.ut.ac.id/UT-TV Bertanya ke DM IG radio.ut  saat acara berlangsung.